Penerimaan Peserta Didik Baru dan Peserta Didik Pindahan di Yayasan Pendidikan Katolik Persekolahan Santa Theresia Malalayang khususnya unit SD Katolik Santa Theresia Malalayang Tahun Pelajaran 2020/2021.
Berhubung situasi yang kurang bagus yang mengharuskan seluruh dunia harus beraktifitas di rumah masing-masing #WorkFromHome untuk memutuskan mata rantai penyebaran wabah pandemik Covid-19 yang sudah ditetapkan oleh Pemerintah Indonesia dan Yayasan Pendidikan Katolik Keuskupan Manado (YPK-KM) selaku naungan dari persekolahan katolik se-Kevikepan Manado.
Maka unit SD Persekolahan Santa Theresia Malalayang membuka pendaftaran online untuk memudahkan para orang tua yang mau menyekolahkan anak mereka di SD Katolik Santa Theresia Malalayang.
Adapun persyaratan pendaftaran
Untuk Siswa Baru :
- Mengisi Formulir Pendaftaran On-line klik disini
- Fotocopy Akte Kelahiran (3 Lembar)
- Fotocopy Kartu Keluarga (3 Lembar)
- Surat Keterangan Lulus
- Syarat dan Ketentuan lainnya
- Syarat dan Ketentuan lainnya
Untuk Siswa Pindahan :
- Mengisi Formulir Pendaftaran On-line klik disini
- Fotocopy Akte Kelahiran (3 Lembar)
- Fotocopy Kartu Keluarga (3 Lembar)Setelah mengisi pendaftaran On-line, segera datang dan memasukkan berkas yang sudah lengkap ke bagian penerimaan siswa baru, segala keterangan biaya dan pembayaran dilakukan hanya di sekolah dan perlu diketahui bahwa :
- Pendaftaran langsung di sekolah : 09.00 Wita - 13.00 Wita
- Pendaftaran langsung di sekolah : 09.00 Wita - 13.00 Wita
- Batas Pendaftaran & Pemasukan Berkas : 7 Juli 2020
- Penetapan Peserta Didik yang diterima : 8-10 Juli 2020
- Awal masuk sekolah : 13 Juli 2020
Untuk informasi lebih jelas, contact person :
Bpk. Fredy J. Tania, S.Pd || 0853-9964-5565 (HP/WA)
Ibu. Dra. Haryanti Baso || 0896-9073-8628 (HP/WA)
atau datang langsung di Jl. W. R. Monginsidi Malalayang Satu Barat Kec. Malalayang Kota Manado 95163 (Jalan Trans Sulawesi Manado-Amurang, depan Pegadaian & Rotiboy, samping kanan Dealer Daihatsu)